Penyakit epilepsi/ayan disebabkan oleh faktor keturunan, jadi penyakit ini tidak menular, sangat berbahaya jika kambuh saat berada didekat air atau api tanpa ada orang yang tahu
Gejala yang terjadi saat penyakit ini kambuh:
1. Serangan timbul dengan mendadak biasanya didahului dengan pusing, jantung berdebar, halusinasi dll
2. Jatuh pingsan sambil menjerit, tangan mengepal, mulut tertutup rapat, kejang terjadi 10 - 30 detik
3. Selanjutnya terjadi kejang, mulut berbusa, lidah tergigit, terjadi selama 1 menit
4. Setelah itu Penderita sadar kembali atau tidur selama beberapa lama
5. Serangan bisa terjadi kembali jadi harus selalu waspada
Oleh Faktanya
Mei 12, 2020
Mei 12, 2020